Polsek Kalisat Amankan Pemuda yang Jual Pil Koplo di Rumahnya

    Polsek Kalisat Amankan Pemuda yang Jual Pil Koplo di Rumahnya

    Jember - Polsek Kalisat polres jember mengamankan pria berinisial WH (37), di rumahnya desa sumber ketempa, Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember, Dari hasil mengamankan Pelaku, petugas menyita 210 butir pil berlambang Y atau pil koplo.

    Kapolsek Kalisat AKP Istiono SH , mengatakan WH diamankan di rumahnya, pada Kamis (16/02) jam 14.00 wib, saat itu anggota polsek Kalisat mendapat infomasi bahwa pelaku sering mengedarkan pil koplo kepada para pemuda pemuda disekitar rumahnya dengan informasi tersebut selanjutnya dilakukan penyelidikan ternyata benar WH telah menjual obat pil warna putih berlogo huruf Y” di dalam rumahnya dan saat dilakukan penangkapan dan penggeledahan telah didapati dalam sakunya kedapatan 6 bungkus / klip plastik kecil yg tiap bungkusnya berisi 5 butir obat yg berlogo "Y" ditaruh didalam bungkus rokok selanjutnya petugas melakukan penggeledahan kedalam rumah dan di dapati barang bukti berupa 36 (Tiga puluh enam) bungkus / klip plastik kecil tiap bungkus berisi 5 butir Obat warna putih berlogo “Y“ jenis Trihexyphenidyl ditaruh tas kecil warna biru Dongker dan uang tunai hasil penjualan sebesar Rp. 35.000, - (Tiga puluh lima ribu rupiah)Selanjutnya terlapor berikut barang bukti diamankan ke Polsek Ajung.

    Terhadap Pelaku di sangkakan Pasal Pasal 196 Undang-Undang RI Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan

    polres jember kapolres jember akbp hery purnomo
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Sejumlah Bhabinkamtibmas Dapat Penghargaan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkat Inflasi Kabupaten Jember Per Januari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Pantau Pelepasan APK Bersama Aparat Terkait
    Jum'at Berkah, Danramil 0824/16 Tanggul Sholat Jumat di Masjid Baiturrahman Bersama Warga dan  Bagikan Nasi Kotak
    Polsek Puger Amankan Pelantikan KPPS Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur di Desa Grenden
    Kodim 0824/Jember Dukung Prningkatan Kapasitas SDM Perlindungan Anak
    Lindungi Warga Dari Serangan DBD, Babinsa Sukosari Koramnil 0824/04 Sukowono Bersama Kader Posyandu Lakukan PSN
    Cooling System di Jumat Curhat Kapolres Jember Serukan Jaga Persatuan Pada Pilkada 2024
    Danposramil 0824/31 Semboro Ikuti Monitoring TPPS Oleh DP3AKB Jember, Dukung Penyiapan Generasi Sehat Berkualitas
    Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bersama DP3AKB Sosialisasikan Pemberdayaan Perempuan Menuju Keluarga Sejahtera
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Pendampingan Penyerahan Bantuan, 66 Ekor Domba diserahkan Kepada Kelompok Ternak
    Ditinggal Pulang Ke Rumah, 120 Bebek Angon Di Sawah, Hilang Dicuri
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Danramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Muspika Hadiri Deklarasi Damai Pemilu 2024, Wujukan Pemilu Damai dan Demokratis

    Ikuti Kami