Pedagang Sayur Ikut Rasakan Manfaatnya Pembangunan Jalan Oleh Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember

    Pedagang Sayur Ikut Rasakan Manfaatnya Pembangunan Jalan Oleh Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember

    JEMBER – Slamet 30 tahun salah satu pedagang sayur mayor dan bumbu masakan yang selalu keliling kampong melintasi jalan menuju Dusun Mojan Desa Klungkung Kabupaten Jember, setiap pagi gelap jam 05, 00 Wib sudah berada disekitar Dusun Mojan, kemudian nanti sekitar jam 09.00 Wib sudah turun dengan dagangan sayurnya yang sudah habis.

    Hal yang menggmbirakan Slamet saat kami wawancarai menyatakan, bahwa dirinya merupakan salah satu warga Desa Klungkung ynag bersyukur dan merasakan manfaatnya dengan dibangunnya jalan ini, oleh Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember, kini jannya sudah halus.

    Betapa tiudak, sebelum dibangunnya jalan ini dirinya sangat tersiksa dengan kondisi jalan ini, disamping banyak bebatuan, berlubang dan sangat menyiksa sekali, apalahgi saat hari gelap dengan jalan tanpa penerangan tersebut.

    Tak jarang dagangannya hancur karena terjatuh, hal ini dirasakannya selama bertahun-tahun, dengan kondisi jalan yang sudah bagus ini kini dia dengan mudah melintas, dan tidak takut jatuh, apalagi waktu tempuh relative sangat cepat sekarang ini, sehingga memapu meningkatkan pendapatannya hingga 20 persen setiap hari. Ujarnya.

    Kini dagangannya utuh dan segar karena jalannya sudah bagus, waktu tempuh dari rumah kerumah tidak kesulitan, terima kasih Pak TNI kata Slamet saat mengakhiri wawancaranya dan bergegas ingin cepat pulang beristirahat. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bangun...

    Artikel Berikutnya

    Pengerjaan Jembatan Capai 90 Persen, Masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Banjir Melanda Kecamatan Tempurejo, Polsek dan Stakeholder Bergerak Cepat Evakuasi Warga
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Danramil 0824/01 Patrang Pimpin Karya Bakti TNI Penghijauan di Tanggul Sungai Kelurahan Jemberlor
    Personel Kodim 0824/Jember Mulai  Perkuat Aktifitas Pengamanan Nataru 
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Pantau Pelepasan APK Bersama Aparat Terkait
    Danramil 0824/01 Patrang Pimpin Karya Bakti TNI Penghijauan di Tanggul Sungai Kelurahan Jemberlor
    Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bersama DP3AKB Sosialisasikan Pemberdayaan Perempuan Menuju Keluarga Sejahtera
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Pendampingan Penyerahan Bantuan, 66 Ekor Domba diserahkan Kepada Kelompok Ternak
    Ditinggal Pulang Ke Rumah, 120 Bebek Angon Di Sawah, Hilang Dicuri
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Danramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Muspika Hadiri Deklarasi Damai Pemilu 2024, Wujukan Pemilu Damai dan Demokratis

    Ikuti Kami