Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Soft Opening Dirra Carnival Kencong

    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Soft Opening Dirra Carnival Kencong

    JEMBER – Soft Opening Dirra Carnival Kencong dilakukan pada Kamis 08/06/2023 Pukul 19.00 Wib dilokasi yang terletak di Jl Krakatau Desa Kencong Kecamatan Kencong Kabupaten Jember.

    Hadir pada kegiatan tersebut diantaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Kapolres Jemebr AKBP M Nur Hidayat, Kajari Jember I Nyoman Sucitrawan, Muspika Kencong, H Poinimin Owner Dirra Shoping Center dan H. Kristian Hadi Kurniawan owner Dirra Group.

    Dalam sambutannya Kristian Hadi Kurniawan menyampaikan terima kasih kepada Forkopimda yang hadir menyemarakkan Soft Opening Dirra Carnaval ini.

    Kita hadir untuk memberikan hiburan dan tempat belanja bagi masyarakat di kawasan Jember bagian barat ini, sekaligus menumbuhkan perekonomian masyarakat. Jelas H Kristian Hadi Kurniawan.

    Usai acara menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Menyampaikan apresiasinya kepada Dirra Group yang mengembang ekspansi usahanya di wilayah Kecamatan Kencong, yang tentunya berdapak pada pemerataan keramaian, destinasi wisata belanja, serta tingkat perekonomian masyarakat disekitarnya.

    Hal ini tentunya sangat kita dukung sekali dalam rangka memantapkan kondusifitas wilayah, dengan peningkatan perekonomian maysarakat, tentunya akan memantapkan pertahanan wilayah. Untuk itu saya sampaikan selamat dan sukses kepada tasa dibukanya  Dirra Carnival Kencong. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kesan Kasdam V/Brw Saat Kunjungi Kodim 0824/Jember

    Artikel Berikutnya

    Terdapat 135 Aperatur Sipil Negara Yang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara 17-an
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Mitigasi Jalur Rawan Jelang Nataru, Polres Jember Sisir Jalan di Gunung Gumitir
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Babinsa Cakru Koramil 0824/18 Kencong Hadiri Musdes Pemutakhiran Data SDGs Tahun 2024
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bersama DP3AKB Sosialisasikan Pemberdayaan Perempuan Menuju Keluarga Sejahtera
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Pendampingan Penyerahan Bantuan, 66 Ekor Domba diserahkan Kepada Kelompok Ternak
    Ditinggal Pulang Ke Rumah, 120 Bebek Angon Di Sawah, Hilang Dicuri
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Danramil 0824/10 Mumbulsari Bersama Muspika Hadiri Deklarasi Damai Pemilu 2024, Wujukan Pemilu Damai dan Demokratis

    Ikuti Kami